Bhabinkamtibmas Desa Tapir Dampingi Warganya Menerima BPNT

    Bhabinkamtibmas Desa Tapir Dampingi Warganya Menerima BPNT

    Sumbawa Barat - Bhabinkamtibmas Desa Tapir Brigadir Saiful Anggota Polsek Seteluk wilayah hukum Polres Sumbawa Barat melaksanakan pendampingan warga binaanya dalam pembagian BPNT(Bantuan Pangan Non Tunai) sekaligus vaksinasi booster bertempat di UPTD puskesmas seteluk pada sabtu (16/4/22) pukul 14.00 wita.

    Kapolres Sumbawa Barat AKBP Heru Muslimin, S.IK, .M.IP melalui Kasi humas Polres IPDA Eddy Soebandi , S.Sos mengatakan, kegiatan ini menindaklajuti dari hasil rapat koordinasi percepatan vaksinasi booster di wilayah kabupaten sumbawa barat di mapolres Sumbawa Barat.

    " Kapolres berharap kepada para Camat, Lurah dan Kepala Desa agar lebih aktif dan memanfaatkan adanya bantuan sosial untuk peningkatan Vaksinasi.Karena vaksiansi adalah untuk kelebalan tubuh secara klompok (Herd Immunity)." jelasnya

    Eddy menerangkan, adapun jumlah penerima bantuan dari warga desa tapir sebanyak 148 orang.Setiap warga menerima bantuan sebanyak Rp 500.000 (lima ratus ribu) dengan rincian  Bantuan Pangan Non Tunai sebesar Rp 200.000 dan subsidi minyak goreng sebesar Rp 300.000.

    " Selama kegiatan pembagaian Bantuan Pangan Non Tunai warga desa tapir tetap mematuhi protokol kesehatan covid 19 dengan cara memakai masker dan menjaga jarak" terangnya

    Selain itu Bhabinkamtibmas memberikan imbauan kamtibmas, warga bersama sama menjaga kamtibmas di lingkungannya agar tetap kondusif, apabila ada gangguan kamtibmas segera sampaikan ke babinsa dan Bhabinkamtibmas atau polsek terdekat.(Adbravo)

    Sumbawa Barat
    Syafruddin Adi

    Syafruddin Adi

    Artikel Sebelumnya

    Jelang Idul Fitri 1443 H, Dandim 1628 /Sumbawa...

    Artikel Berikutnya

    Anggota Polsek Maluk Dampingi Pemdes Maluk...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polsek Seteluk Patroli Malam Sasar Balap Motor
    Dalam Rangka Membangun Kondusifitas di Wilayah, Satgas Yonif 115/ML Tingkatkan Komunikasi Sosial dengan Tokoh Masyarakat Kampung Tirineri 
    Sat Resnarkoba Ungkap Kasus Narkotika, Dua Pria Serta Sabu Seberat Hampir 3 Ons Diamankan

    Ikuti Kami